Human Standee
Human standee adalah media promosi berupa display yang biasanya menampilkan gambar sosok orang. Human standee biasanya menampilkan sosok brand ambassador atau bintang iklan dari produk yang Anda promosikan. Human Standing memiliki bentuk dan ukuran menyerupai manusia asli. Juga dapat dipakai sebagai welcome standing pada acara perusahaan, pernikahan dan ulang tahun.